Resep Nasi Liwet Khas Sunda Jawa Barat


Resep Nasi Liwet Khas Sunda Jawa Barat
Nasi Liwet Khas Sunda Jawa Barat
Resepku - Paling Enak jika sedang berkumpul bersama keluarga besar adalah dengan makan bersama. dan membagikan momen tersebut di sosial media. tapi bingung menu apa yang membuat suasana berkumpul bersama keluarga besar menjadi semakin seru, hangat, menyenangkan dan penuh rasa kekeluargaan. Bisa di coba untuk membuat nasi liwet kemudian menyantapnya bersama-sama di atas daun pisang. dijamin momen berkumpul bersama keluarga akan menjadi semakin seru dan menyenangkan. Nasi liwet adalah salah satu masakan khas daerah tepatnya di jawa barat. sebenarnya tidak cuma di jawa barat solo juga memiliki jenis nasi liwetnya sendiri. tapi kali ini kami akan membagikan Resep Nasi Liwet Sunda.
Resep Nasi Liwet Khas Sunda Jawa Barat
Nasi liwet Memiliki cita rasa yang gurih, Tidak seperti nasi yang biasa kita makan, nasi liwet di bumbui dengan rempah-rempah seperti Daun salam, Sereh dan rempah-rempah penyedap lainya. Semua bumbu dan rempah-rempah tersebut dimasukkan kedalam panci pada saat memasaknya. sehingga memberi cita rasa dan aroma yang enak dan lezat.

Untuk membuat nasi liwet cara nya hampir sama seperti memasak nasi pada umumnya. yang membedakan hanyalah pada bumbu-bumbunya. penasaran bahan dan bumbu apa yang di butuhkan dan bagaimana cara memasaknya, yuk langsung kita eksekusi saja.

Resep Nasi Liwet Khas Sunda Jawa Barat

Cara Membuat :
Resep Nasi Liwet Khas Sunda Jawa Barat

Bagaimana Mudah Bukan, Setalah matang bisa langsung disajikan sangat cocok bila di tambah dengan lalapan, Tempe Goreng, Ikan Asin Goreng, Jengkol, Kerupuk dan lebih nikmat lagi jika ada Sambal Terasi. Dijamin waktu berkumpul bersama keluarga akan semakin hangat dan kekeluargaan. Demikianlah Resep Nasi Liwet Khas Sunda Jawa Barat Jangan lupa bagikan artikel ini dan tunggu resep terbaru dari kami.
Previous
Next Post »
0 Komentar