Resep Mie Gomak Goreng Khas Medan Sumatera Utara

Resep Mie Gomak Goreng Khas Medan Sumatera Utara
Mie Gomak Goreng Khas Medan Sumatera Utara

Resepku - Yang namanya Mie sudah menjadi bagian dari hidup orang indonesia, apalagi anak-anak kost, yang bila akhir bulan datang olahan mie menjadi makanan penyambung hidup hingga awal bulan tiba. kali ini kami akan membagikan sebuah resep makanan yang terbuat dari mie. Mie Gomak namanya, Makanan atau kuliner khas sumatera utara ini sering juga disebut spagheti dari tanah Batak. dulu sekali Mie Gomak hanya ada di daerah Balige  Tepatnya di tepian Danau Toba jika teman-teman pernah berkunjung ke danau toba pasti tahu.Namun kini karna perkembangan zaman, Mie Gomak sudah menyebar hampir keseluruh wilayah medan dan menjadi salah satu kuliner khas daerah sumatera utara.

Menurut Cerita penamaan Mie Gomak sendiri berasal dari bahasa batak yaitu digomak-gomak / digenggam-genggam dengan tangan. Dalam penyajianya Mie gomak ada beberapa kombinasi yaitu yang berkuah dan goreng, untuk yang berkuah Mie Gomak direbus Kemudian diberi kuah sayur. Kemudian untuk Mie Gomak Goreng, sama seperi membuat mie lainya pertama Bahan Mie Gomak yaitu mie Lidi di rebus terlebih dahulu kemudian di tumis dengan bumbu-bumbu dan rempah-rempah penyedap lainya. intinya sama seperti membuat mie goreng Indonesia pada umunya.

Kemudian yang  membedakan mie gomak dengan mie  yang ada di indonesia atau daerah lainya adalah Mie Gomak ini menggunakan mie lidi bukan mie telur, Tapi sebenarnya kita juga bisa mengganti mie Lidi nya dengan menggunakan mie telur kering lainnya.

Baiklah kalau begitu tidak perlu panjang lebar lagi, kita langsung saja Buat Resep Mie Gomak Goreng. tapi sebelum itu siapkan dulu bahan-bahanya :

Resep Mie Gomak Goreng Khas Medan Sumatera Utara

Resep Mie Gomak Goreng Khas Medan Sumatera Utara
Jadilah Spageti Bataknya, Mudah bukan dijamin rasanya akan membuat ketagihan, apalagi sekarang kita bisa membuatnya sendiri dirumah. hidangkan dan sajikan selagi hangat dan Resep Mie Gomak Goreng ini cocok sekali disajikan pada saat bersantai bersama keluarga. sambil menyantap Mie Gomak bisa juga ditemani dengan Resep Es Kacang Merah untuk minumnya. jangan lupa bagikan resep ini jika bermanfaat dan tunggu resep-resep terbaru dari kami, salam Resepku
Previous
Next Post »
0 Komentar