Resep Ayam Pop Khas Minang

Resep Ayam Pop Khas Minang
Resep Ayam Pop Khas Minang

Resepku - Ayam Pop merupakan salah satu resep warisan nusantara yang masih eksis hingga saat ini. Ayam Pop adalah masakah Tradisional khas provinsi sumatera barat yang ibukota provinsinya beradada di padang. makanan yang berasal dari bahan daging ayam ini rasanya sudah tidak diragukan lagi karna kaya akan bumbu dan rempah-rempah khas indonesia, seperti serai, jahe, lengkuas dan daun jeruk purut. yang unik proses perebusan ayam pop ini menggunakan air kelapa.

Ayam pop juga menjadi salah satu masakan yang harus ada dan wajib jika kita makan di restoran Padang. Resep Ayam Pop Khas Minang ini tidak kalah dengan Resep masakan legendaris dari Tanah Minang lainnya seperti Dendeng Batokok,Sambal Balado, rendang, gulai tunjang, ataupun gulai otak. tapi tenang kini kita bisa membuat Resep Ayam Pop Khas Minang ini dirumah, dan tidak perlu lagi jauh-jauh pergi ke Restoran padang untuk hanya menikmati seporsi ayam pop.

Yang menjadi ciri khas dari ayam pop dan menjadi pembeda dengan olahan ayam lainnya adalah pada warnanya yang putih dengan daging yang sangat empuk.jadi pada sajian ayam Semuanya berupa daging ayam tanpa kulit. Jangan lupa sajikan bersama sambal dan nasi hangat atau bisa juga ditemani dengan Resep Udang Saus Mentega agar menu sajian makan anda semakin beragam dan yang pasti akan menambah nafsu makan.

Kalau begitu tidak perlu berlama-lama lagi langsung saja kita eksekusi dan praktekkan resep Ayam Pos Khas Minang tapi sebelumnya persiapkan baha-bahannya terlebih dahulu.

Resep Ayam Pop Khas Minang

Resep Ayam Pop Khas Minang
Mudah bukan cara membuat Resep Ayam Pop Khas Minang, dan semoga bisa menjadi resep andalan untuk hidangan makan siang, ataupun makan malam. selamat bereksperimen dan selamat mencoba semoga berhasil.

Previous
Next Post »
0 Komentar